Letak : Pangkal Tenggorok
Aura : Biru
Elemen : Ether
Fungsi :Berhubungan dengan
- kehendak jiwa / spirit yang lebih tinggi,
- kasih sayang pada sesama
- kekuatan kata,
- hasrat untuk komunikasi,
- komunikasi antar jiwa/makhluk,
- kedalaman rasa,
- sensitifitas,
- intuitif,
- kesetiaan,
- kejujuran,
- rasa persaudaraan,
- artistic,
- kemampuan untuk merencanakan sesuatu,
- pengertian tentang rohani, keinginan menyatu dengan sesama
- secara fisik berhubungan dengan organ-organ tenggorokan Ia mensuplai energi kepada kelenjar tiroid, tenggorokan, paru-paru dan kerongkongan
Chakra tenggorokan mengontrol dan memberi energi pada:
- Tenggorokan
- Kotak suara atau larynx
- Trakea atau batang tenggorokan
- Kelenjar gondok
- Kelenjar para tiroid
- Sistem kelenjar limpa
Gangguan fungsi chakra ini dapat bermanifestasi sebagai kemandulan dan penyakit yang berkaitan dengan tenggorokan seperti gondongan, radang tenggorok, kehilangan suara dan asma.
Salam
Padepokan Assalam
gambar: spiritual kita.blogspot.com
Posted via Blogaway
Tidak ada komentar:
Posting Komentar